Tag: pijar

Gerakan “Education: Not for Sale” sebagai Bentuk Penyuaraan terhadap Isu Pendidikan Saat Ini - www.mediapijar.com

Gerakan “Education: Not for Sale” sebagai Bentuk Penyuaraan terhadap Isu Pendidikan Saat Ini

Amaraprodem telah melaksanakan gerakan “Education: Not for Sale” dengan mengangkat isu pendidikan pada hari Selasa (01/10/24) di Posbloc Medan. Gerakan ini timbul karena keresahan yang dialami oleh murid, mahasiswa, dan masyarakat akibat kondisi pendidikan saat ini.

Penerus Generasi Z: Mengenali Bahasa Unik Generasi Alpha - www.mediapijar.com

Penerus Generasi Z: Mengenali Bahasa Unik Generasi Alpha  

Selain “skibidi”, Generasi Alpha juga memiliki beberapa ungkapan slang lain yang populer dan sering digunakan dalam percakapan sehari-hari. Istilah-istilah ini mencerminkan bagaimana teknologi dan tren digital memengaruhi cara mereka berkomunikasi, serta menunjukkan kreativitas dan keunikan dalam bahasa yang mereka gunakan.

Pentingnya Kesadaran Mahasiswa terhadap Sejarah G30S/PKI dan Pelajaran yang Dapat Dipetik - www.mediapijar.com

Pentingnya Kesadaran Mahasiswa terhadap Sejarah G30S/PKI dan Pelajaran yang Dapat Dipetik

Peristiwa Gerakan 30 September 1965 atau lebih dikenal sebagai G30S/PKI merupakan salah satu momen penting dan kelam dalam sejarah Indonesia. Kejadian yang berlangsung 59 tahun lalu ini memberikan pelajaran berharga bagi kita, bangsa Indonesia.

www.mediapijar.com - Minim Anggaran, PON Aceh-Sumatera Utara 2024 Dihadapkan pada Tantangan Fasilitas

Minim Anggaran, PON Aceh-Sumatera Utara 2024 Dihadapkan pada Tantangan Fasilitas

PON tahun ini justru dianggap gagal oleh beberapa masyarakat yang melihat keluh kesah yang dialami para atlet dimulai dari makanan hingga tempat ataupun fasilitas yang dianggap kurang pantas untuk seorang atlet.

kip

Waspada Modus Penipuan: Lolos Beasiswa KIPK dengan Biaya Tambahan!

Pihak Direktorat Pengembangan Mahasiswa dan Hubungan Kealumnian (Ditmawalumnilumni) Universitas Sumatera Utara (USU) mengeluarkan peringatan penting terkait maraknya penipuan yang mengatasnamakan beasiswa Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIPK).

www.mediapijar.com - Girl Math: Fenomena Logika yang Unik untuk Menghabiskan Uang

Girl Math: Fenomena Logika yang Unik untuk Menghabiskan Uang

Girl Math adalah tren yang akhir-akhir ini ramai menarik perhatian banyak orang di sosial media karena konsepnya yang menghibur dan sedikit nyeleneh. Istilah ini menggambarkan tentang bagaimana logika unik perempuan (walaupun tidak terbatas pada perempuan saja) untuk membenarkan pengeluaran mereka.