Olahraga

Dari Hobi Sampai Menghasilkan Uang Melalui Panjat Tebing

Selain menjadi salah satu kebutuhan untuk kesehatan tubuh, saat ini olahraga juga dijadikan untuk mengejar prestasi, mengejar kepuasan pribadi, bahkan dijadikan sebagai kegiatan profesi untuk mencari nafkah. Nah, apakah sobat Pijar tahu olahraga yang dapat merangkum semua keinginan kita itu?

Patok Lele, Baseball Ala Nusantara

Hitungan maju dan mundur sering sekali kita temukan di segala permainan anak zaman dahulu. Tidak akan pernah ada habisnya bila kita membahas permainan anak-anak. Mulai dari bentuk, nama, asal muasal hingga cara memainkan sebuah permainan. Seiring berjalannya waktu, sering sekali kita menemukan perbandingan antara permainan zaman dahulu dengan permainan zaman sekarang.

Melatih Fokus dan Konsentrasi dengan Panahan

Panahan (archery) merupakan suatu olahraga yang menggunakan busur panah, panahan diketahui sudah ada dan digunakan lebih dari 100,000 tahun yang lalu. Awalnya, panahan ini sendiri digunakan manusia sebagai salah satu alat untuk berburu kemudian berkembang menjadi alat bertarung dan selanjutnya berkembang lagi menjadi suatu cabang olahraga.

Layakkah Esports Disebut Olahraga?

Electronic Sports atau yang lebih kita kenal dengan sebutan esports adalah sebuah istilah untuk kompetisi atau pertandingan video game yang bersifat multiplayer. Artinya, esports dilakoni oleh dua orang atau lebih yang akan bertanding satu sama lain untuk memperebutkan kemenangan.

Mengelola Otot Perut dengan Pilates, Kenapa Tidak?

Pilates adalah alternatif yang tepat untuk tetap menjaga kesehatan, baik kesehatan fisik maupun kesehatan mental. Pilates adalah versi kontemporer dari yoga, dan tidak jauh berbeda. Keduanya sama-sama membawa pemahaman bahwa tubuh dan pikiran adalah dua hal yang berkaitan. Yoga lebih memfokuskan latihan meditasi dan pengelolaan stress, sementara pilates lebih berfokus untuk menempa stamina tubuh.

Punggawa Indonesia Keok di Final Hongkong Open 2019

Pertandingan Final Hongkong Open 2019 diadakan di Hongkong Coliseum (17/11). Indonesia mengirim dua wakilnya menuju Final Hongkong Open 2019 setelah dua wakil lainnya tumbang di semifinal. Satu wakil dari sektor ganda putra, yaitu Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan yang merupakan unggulan 2 di Hongkong Open 2019, dan satu wakil lagi dari sektor tunggal putra, yaitu Anthony Sinisuka Ginting yang merupakan unggulan 8.

Bakar Kalori Tubuh dengan Body Combat

Pijar, Medan. Membentuk tubuh yang ideal tentu menjadi keinginan semua orang, agar terlihat lebih menarik dan menambah percaya diri. Membentuk tubuh yang ideal tentu diikuti oleh dua hal yaitu, asupan makanan yang bergizi dan pola makan yang teratur. Namun, kedua hal ini saja tidak cukup tanpa didukung dengan olahraga yang teratur.

Takluk di GBK, Indonesia Lengah, Malaysia Tersenyum Merekah.

Pertama, pertandingan ini akan diadakan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), kandang Indonesia di mana timnas akan mendapat dukungan penuh puluhan ribu pendukung fanatik dari timnas Indonesia yang sudah memadati isi stadion. Kedua, Indonesia dan Malaysia dalam sejarah setidaknya sudah 95 kali bertemu dalam berbagai pertandingan dalam segala ajang. Tim Merah Putih mendominasi dengan merebut 39 kemenangan. Sedangkan Malaysia memenangkan 35 laga dan sisanya sebanyak 21 pertandingan berakhir dengan skor imbang. Terlebih dalam dua pertemuan terakhir timnas Garuda dapat melibas timnas Malaysia dengan kemenangan skor telak.

Jegal Spurs, Liverpool Angkat Trofi Liga Champions

Pijar, Medan. Liverpool akhiri musim paceklik gelar setelah mengandaskan asa Tottenham Hotspurs untuk menyabet gelar perdananya dengan skor 2-0 pada final Liga Champions di Stadion Wanda Metropolitano, Madrid, Spanyol, Minggu (2/6) dini hari WIB. Obati luka lama saat ditekuk Real Madrid musim lalu, skuad the Reds berhasil bawa trofi keenam mereka pulang ke Anfield.