Tag: meet and greet

Digidoy Komik, Kenalkan Medan ke Dunia

Sun Plaza berhasil membuat para pecinta komik di Medan untuk melangkahkan kakinya ke mall tersebut. Pasalnya, mall yang terletak di Jl. KH. Zainul Arifin ini mengadakan acara untuk memperkenalkan komik asli Medan, yaitu Digidoy Komik.