Tag: Maid Cafe

Miniatur Kebudayaan Jepang di Road to Little Akihabara

Pijar, Medan. Glow Enterprise kembali mempersembahkan Miniatur Akihabara untuk penggemar kebudayaan Jepang di Medan. Akihabara sendiri merupakan kawasan perbelanjaan elektronik, anime, manga, dan doujinshi di negeri si kucing pemilik kantong ajaib, Doraemon. Acara tahunan ini digelar di STMIK-STIE Mikroskil, Minggu (17/03) WIB.

Bunkasai 2013 di USU Lebih Meriah

Festival budaya atau Bunkasai telah menjadi kegiatan rutin bagi Departemen Sastra Jepang di Universitas Sumatera Utara sejak tahun 2006. Acara ini diselenggarakan melalui kerjasama antara Universitas Sumatera Utara dengan Konsulat Jenderal Jepang yang ada di Medan dan persatuan keturunan warga Jepang di Indonesia.