Musala FISIP USU kini tengah direnovasi. Renovasi dilakukan atas dasar pengembangan musala FISIP yang telah berumur tua yaitu sejak tahun 1994. Awalnya renovasi musala hanya sebatas pengrehapan, namun setelah perbincangan oleh beberapa pihak akhirnya diputuskan untuk diadakan pembangunan baru dan relokasi.
